Rabu, 23 Juli 2014

Ciri #12 Muslimah Unggulan - Bersikap Hati-Hati

Bismillah,
Dari An-Nu'man bin Basyir, Rasulullah SAW bersabda,,
"Sesungguhnya perkara yang halal adalah jelas dan perkara yang haram adalah jelas. Diantara keduanya ada perkara syubhat yang tidak diketahui kebanyakan manusia. Barangsiapa yang menjauhi perkara-perkara syubhat, dia telah menyelamatkan agama dan kehormatannya. Barangsiapa yang terjerumus dalam perkara syubhat maka dia telah terjerumus di dalam perkara yang haram"

So, kita harus liat-liat, dan berhati-hati terhadap setiap perkara yang kita hadapi, melihat apakah hal tersebut jelas kehalalan atau keharamannya, kalau ragu, lebih baik tinggalkan, Insya Allah dapat yang lebih baik,, :) yuk kita sama2 belajar,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih banyak ya komennya,, :) mudah2an komennya yg membangun, dan bisa bikin saya dan tulisannya jd lebih baik,,

Hikmah Tak Ada Air

Bismillah Hari ini mulai sore tadi pompa air di rumah ga nyala. Jadinya gak bisa mandi sampai jam 10 baru nyala lagi. Gak betah banget, ge...