Bismillah,,
Teruntuk reader yang sedang bersiap-siap..
Kita, wanita adalah calon manager keuangan negara- red rumah tangga..
Calon Ratu yang akan mengatur segala urusan kerumahtanggaan,,
So, banyak banget hal yang harus kita siapkan,, salah satunya finance,,
Finance ini penting banget ,, karena masalah finance juga bisa mengancam kehidupan rumah tangga,, jadi, yuk kita belajar untuk bisa jadi manager keuangan yang baik ;)
I just want to share, dari buku yg saya baca.. tentang Alokasi pengeluaran..
Misalkan, misalkan tiap bulan gaji suami Rp20.000.000 atau lebih (aamiin) lalu, harus dikemanain aja itu gajinya?
1. Membayar Kewajiban Utang
Seperti cicilan2 (Rumah, mobil, dll) . Nah, kita perlu perhatikan juga apakah perjanjian hutangnya mengandung riba atau tidak. Idealnya sih gak ngutang, tapi bisa gak sih langsung beli rumah/mobil kontan? agak susah ya, tapi diusahain cari cicilan yang tidak mengandung riba :)
Besarnya pembayaran cicilan 15-20% dari gaji (Luqyan, 2013). Jadi kalau gajinya 20jt, maka maksimal cicilan cuman 4 juta, jadi jangan banyak2 cicilan dulu yaaa,, satu-satu lah,, mobil dulu atau rumah dulu gitu,, hehe..
2. Kewajiban Membayar Zakat
Nah, zakat teh, ada zakat mal dan zakat profesi..
alokasi untuk zakat mal 5-10% per bulan --> dibayar tiap akhir tahun kalau sudah sampai nishab (85 gram emas)--> jadi untuk cicilan zakat mal 2juta
alokasi zakat profesi, 2,5%/bulan , jadi kalau gajinya 20jt ya zakat profesinya Rp500.000/bulan
3. Anggaran kebutuhan pokok
Seperti anggaran makan, listrik, air, telepon, dll --> alokasi 40-50%, sebaiknya kebutuhan bulanan tidak sampai lebih dari 50% (Luqyan, 2013) karena masih ada pos anggaran lain yang harus diisi,, hehe
jadi kalau gajinya 20jt, maka anggaran untuk kebutuhan pokok max Rp10jt .. wow,, kalau masih penganten baru, bisa makan enak tiap hari dooong, eit,, tapi inget bree,, lebih baik ngirit dan nabung buat nanti kalau udah punya anak, atau buat investasi emas/properti ajaa,,
4. Biaya Pendidikan
Ini penting buat biaya pendidikan anak, atau mungkin pendidikan orang tuanya kalau mau kuliah lagi,, hehe
alokasi dana pendidikan 10-30%, anggap punya anak 4, tiap anak SPPnya Rp500.000 jadi total buat SPP anak Rp2 juta..
5. Tabungan Dana Pendidikan
Tabungan ini buat pendidikan anak selanjutnyaa,, misal Rp500 ribu/bulan..
6. Tabungan Dana Emergensi
Sebagian penasehat keuangan menyarankan dana emergensi ini untuk bisa memenuhi kebutuhan keluarga selama 6 bulan tanpa pendapatan..
Jadi, kalau total pengeluaran juta per bulan Rp10 juta maka, dana emergensi yg harus disiapkan Rp60jt.. Sebaiknya dana ini disimpan dalam bentuk yang tidak mudah dicairkan.. Untuk tabungan dana emergensi ini bisa juga diambil dari dana tambahan, misal dari bonus gaji, atau dari THR,, nah jadi kalo dapet bonus atau THR, mending tabungin buat dana emergensi,, :D atau diinvestasikan ke dalam bentuk lain (emas, bisnis, properti, dll)..
kalau untuk kasus sekarang, misal dana emergensi per bulan Rp500rb..
7. Tabungan Dana Pensiun
Untuk pegawai negeri sih enak yaaa, dana pensiunnya emang udah dipotong tiap bulan, dan itu diatur sama institusi,, tapi kalau bukan PNS, kita harus kelola itu sendiri,
Nah, kalau hitungan untuk dana pensiun ini,, sekurang-kurangnya kita harus punya pendapatan per bulan yang jumlahnya 75% dari pendapatan sekarang. kalau pendapatan sekarang 20 juta, berarti 75%nya adalah15jt dikali jumlah bulan ekspektasi hidup kita, misal 60 tahun (720 bulan), jadi totalnya 15jt x 720 bulan = Rp10,8 Miliar.. belum lagi asumsi inflasi yaitu 2x lipat, jadi 21,6 M...
woow gede banget ya.. ya iyalah untuk 60 tahun,, ini mah contoh kasus ajaa,, :D tapi kurang lebih hitungannya gitu,, jadi untuk dana pensiun ini,, sisanya banget yang dimasukin,,
Nah, biar lebih jelas,, saya coba buat tabelnya..
kayaknya untuk dana kebutuhan pokok kebanyakan deh, nah itu bisa dibagi lagi ke tabungan dana pendidikan, emergensi dan pensiun,,
terus kalau mau nabung buat haji/umroh/liburan gimana? yaaaa.. bisa diakalin buat ngirit di kebutuhan pokok bulanannya ajaaa,, dan yang diinget banget, nomer 1 dan 2 itu utama yaa, karena itu hak orang lain dan hak Allah yang harus kita utamakan selalu :)
Nah, kalau dua2nya kerja,, bisa dibagi2 aja ngisi pos anggarannya, misal gaji suami buat kebutuhan pokok, gaji istri buat tabungan,, kecuali zakat itu itungannya masing2 pendapatan..
Gitu bree, semoga bermanfaat nih, disela2 ngerjain skripsi, gak salah kan kalau sambil baca buku2 persiapan nikah,, hehe,, kali aja pas wisuda ada yang ngelamar :p #ngarep
oh iya kalau ada salah2 itung,, maaf yaa, udah malem,, hoho,, ga fokus,, tapi intinya begitulah hitungannya bree,, (dari buku yg saya baca)
kalau ada yg benar itu ilmunya dari Allah, kalau ada yang salah itu karena saya gak fokus dan ngantuk,, hoho,, maafkan,, silakan ambil yg benernya aja,, sip bree??
kombanwaaa, syudah malam,, ngantuk -.-
Berbagi hikmah, menebar kebaikan, menjadi pribadi penuh manfaat dimanapun dan kapanpun,keep your youth spirit!
Selasa, 31 Maret 2015
Raja dari negeri antahberantah -bukan negeri kita
Bismillah, kisah ini saya baca dari sebuah buku berjudul "Bahagiakan dirimu dengan membahagiakan orang lain" by Jonih Rahmat
Bacalah baik-baik!
Terkisah seorang raja yang dzalim, rakyatnya sudah menunggu "Kapan dia mati?!" Pemimpin negara itu sering berbuat semena-mena, membuat seluruh rakyat tidak suka..
Suatu hari, sang raja jatuh sakit. Mendengar berita sakitnya sang raja, semua rakyat bersuka cita dan berdoa bersama. Rakyat berdoa agar raja mengakhiri perbuatan-perbuatan buruknya dengan membiarkan ia pergi dan tak kembali.
Lain hal dengan keadaan di dalam kerajaan. Demi mencari solusi untuk mengobati raja, para pegawai istana memanggil tabib paling ahli dari seluruh negeri.
"Sakit raja ini parah, sampaikanlah perpisahan" para tabib berkata, tetapi tiba-tiba salah seorang dari mereka berkata "Ada obatnya!", "Obatnya yaitu ikan, tapi pada musim kemarau seperti ini ikan-ikan jenis itu jarang muncul" kata dia.
Tuhan kemudian memerintahkan kepada malaikat agar ikan-ikan muncul ke permukaan. Berhasillah para tabib mendapatkannya, dan sembuhlah sang raja.
Pada saat yang sama di negeri yang berbeda, hiduplah sang raja yang saleh yang mencintai dan dicintai rakyatnya. Setiap waktu beribadah, rakyat berdoa untuk kesehatan dan keselamatan raja.
Suatu hari sang raja sakit parah dan tidak bisa disembuhkan, hanya 1 obatnya, yaitu ikan.."
Ikannya adalah jenis ikan laut, dan saat itu sedang musimnya ikan tersebut berada di permukaan, jadi akan mudah menangkapnya.
Tetapi Tuhan memerintahkan kepada malaikat untuk menyembunyikan ikan itu ke sarangnya, akhirnya tabib pun meninggal dunia.
"Kenapa kok bisa? Raja yang dzalim ditolong Tuhan? Raja yang alim dibiarkan mati?"
Dear reader..
Sejahat-jahatnya orang, walau sedikit pasti ada juga baiknya. Untuk raja yg dzalim itu sudah Tuhan bayar kebaikannya dengan memudahkan para tabib mencari obat sang raja, dia sudah mendapatkan ganjaran dari kebaikan yang dia punya, lunas sudah. Sehingga kelak ia datang menghadap Tuhan dengan hanya membawa dosa-dosa.
Adapun raja yang saleh itu, sebaik-baik manusia juga pasti ada salahnya, dan itu sudah Tuhan balas dengan tidak berhasilnya para tabib menemukan obat bagi Raja, dengan demikian, ketika raja menghadap Tuhan, dia hanya membawa kebaikan saja..!
See.. terkadang kita salah menduga kepada Tuhan dan sesama, Sedangkan Tuhan tidak akan salah menilai semua makhlukNya..
terjawab kan? kenapa presiden terpilih kita yang itu?
Semoga, kita termasuk ke dalam orang2 yg menghadap Tuhan kelak hanya dengan membawa amal2 kebaikan saja,, biarlah keburukan kita diganjar di dunia saja,, :''
semoga bermanfaat,, husnudzon aja deh, Allah punya rencana yg indah buat negeri kita tercintah,, :)
Bacalah baik-baik!
Terkisah seorang raja yang dzalim, rakyatnya sudah menunggu "Kapan dia mati?!" Pemimpin negara itu sering berbuat semena-mena, membuat seluruh rakyat tidak suka..
Suatu hari, sang raja jatuh sakit. Mendengar berita sakitnya sang raja, semua rakyat bersuka cita dan berdoa bersama. Rakyat berdoa agar raja mengakhiri perbuatan-perbuatan buruknya dengan membiarkan ia pergi dan tak kembali.
Lain hal dengan keadaan di dalam kerajaan. Demi mencari solusi untuk mengobati raja, para pegawai istana memanggil tabib paling ahli dari seluruh negeri.
"Sakit raja ini parah, sampaikanlah perpisahan" para tabib berkata, tetapi tiba-tiba salah seorang dari mereka berkata "Ada obatnya!", "Obatnya yaitu ikan, tapi pada musim kemarau seperti ini ikan-ikan jenis itu jarang muncul" kata dia.
Tuhan kemudian memerintahkan kepada malaikat agar ikan-ikan muncul ke permukaan. Berhasillah para tabib mendapatkannya, dan sembuhlah sang raja.
Pada saat yang sama di negeri yang berbeda, hiduplah sang raja yang saleh yang mencintai dan dicintai rakyatnya. Setiap waktu beribadah, rakyat berdoa untuk kesehatan dan keselamatan raja.
Suatu hari sang raja sakit parah dan tidak bisa disembuhkan, hanya 1 obatnya, yaitu ikan.."
Ikannya adalah jenis ikan laut, dan saat itu sedang musimnya ikan tersebut berada di permukaan, jadi akan mudah menangkapnya.
Tetapi Tuhan memerintahkan kepada malaikat untuk menyembunyikan ikan itu ke sarangnya, akhirnya tabib pun meninggal dunia.
"Kenapa kok bisa? Raja yang dzalim ditolong Tuhan? Raja yang alim dibiarkan mati?"
Dear reader..
Sejahat-jahatnya orang, walau sedikit pasti ada juga baiknya. Untuk raja yg dzalim itu sudah Tuhan bayar kebaikannya dengan memudahkan para tabib mencari obat sang raja, dia sudah mendapatkan ganjaran dari kebaikan yang dia punya, lunas sudah. Sehingga kelak ia datang menghadap Tuhan dengan hanya membawa dosa-dosa.
Adapun raja yang saleh itu, sebaik-baik manusia juga pasti ada salahnya, dan itu sudah Tuhan balas dengan tidak berhasilnya para tabib menemukan obat bagi Raja, dengan demikian, ketika raja menghadap Tuhan, dia hanya membawa kebaikan saja..!
See.. terkadang kita salah menduga kepada Tuhan dan sesama, Sedangkan Tuhan tidak akan salah menilai semua makhlukNya..
terjawab kan? kenapa presiden terpilih kita yang itu?
Semoga, kita termasuk ke dalam orang2 yg menghadap Tuhan kelak hanya dengan membawa amal2 kebaikan saja,, biarlah keburukan kita diganjar di dunia saja,, :''
semoga bermanfaat,, husnudzon aja deh, Allah punya rencana yg indah buat negeri kita tercintah,, :)
Minggu, 22 Maret 2015
Kupilih Engkau Karena Allah
بسم الله
Pilihlah pasangan yang setia pada Rabbnya, niscaya ia akan setia padamu. Kekasih yang tidak setia pada Rabbnya, niscaya ia akan mengkhianatimu..
Engkaulah PIlihanku..
Ingin kukatakan arti cinta padamu Kanda..
Agar kau mengerti arti sesungguhnya,
Tak akan terlena dan terbawa
Harumnya bunga asmara
Akan membuat dirimu sengsara
Mengakhiri masa lajang
Memangkas penantian panjang
Meraih bahagia dan prestasi gemilang
Hati riang
Hidup senang
Pikir lapang
Jiwa tenang
Saat hati terpaut pada seseorang, maka hadirkan sebuah tanya : karena apa aku memilihnya? apa karena kekayaannya? kedudukan, paras, atau agamanya? atau ada alasan lain?
Cinta Selalu punya alasan
Cinta karena harta awal kesengsaraan
Cinta karena keturunan bakal kehinaan
Cinta karena rupa bibit kecelakaan
Cinta karena agama modal keselamatan
Cintai kekasih karena keyakinan
Semoga tercurah ketenangan, Barakah dan kebahagiaan..
Kupilih Engkau karena Allah wahai cintaku, separuh agama peneguh keyakinanku. Mari melangkah bersama menuju bahtera bahagia, mencicipi nikmat surga yang disegerakan di dunia..
Tiada yang didambakan oleh dua orang yang saling jatuh cinta selain pernikahan - Sulaiman bin Dinar
Karena Cinta Harus Memilih
Ketakwaan dirimu itu yang merata jiwaku
Bisika nuraniku engkaulah pilihanku
Akan kupertahankan amanah suci ini..
Saat cinta harus memilih
Hadirkan Allah dalam hati
Agar Allah merahmati
Agar memperoleh ridha Ilahi
Agar cinta indah bersemi
Agar semerbak harum mewangi
Sepanjang hari
Hingga nanti
Dalam surga yang kekal abadi
Memilih kekasih karena keyakinan
Menenangkan kerisauan
Menghapus kegelisahan
Hidup lebih menentramkan
Hidup jadi lebih nyaman
Tambah kuat keimanan
Tercurah ketenangan
Tercipta kedamaian
Keharmonisan
Kebahagiaan
Agar kekasih pilihan sesuai impian
Berdoa mohon kemudahan
Ikhtiar penuh kesungguhan
Biarlah Allah yang memilihkan
Biarlah syariat yang jadi tuntunan
Untuk meraih kebahagiaan dan keridhaan
Agar pilihan tak mengecewakan
Berlindunglah kepada Allah dari cinta palsu
Melalaikan manusia hingga berpaling dariNya
Menipu daya dan melenakan
Kecantikan bukanlah ukuran
Ketampanan bukanlah jaminan
Kekayaan bukanlah tujuan
Ketakwaan adalah pedoman
Pilihlah pasangan karena keimanan
Niscaya lebih mengekalkan
Melanggengkan pernikahan
Menguatkan ikatan
Menjalin perasaan
Mengokohkan kebersamaan
Zikir di hati terukirlah pribadi
Kian kokoh menjaga diri
Kian terpatri di nurani
Kian hari tampil berseri
Menawan hati dengan budi pekerti tinggi
Panorama indah melukis jiwa insani
"Wanita salehah ialah yang taat kepada Allah, lagi memelihara diri (rahasia keluarga dan harta suaminya) ketika suaminya tidak ada, karena Allah telah memelihara (mereka) " QS AnNisa ayat 34
Elok nian dirimu
Indah parasnya
Juga mulia pribadinya
Fisik dan Jiwanya berpadu
Banyak orang merindumu
Karena sopan dan santunmu
Karena manisnya akhlakmu
Karena budi pekertimu
Itulah pesonamu
Kekasih yang kurindu
Yang cerdik dan salehah
Istri penuh barakah
Ia cermat bersahaja
Juga hidup sederhana
Ia tak banyak pinta
Tidak pula banyak laga
Banyak syukur kepadaNya
Pintu bahagia di dunia
Harmoni di akhirat sana
Pasangan yang taat pada syariat
Juga baik dan bersahabat
Buat hidup lebih semangat
Mengalir energi dahsyat
Badan jadi lebih sehat
Makin mantap juga kuat
Bermanfaat bagi masyarakat
Semoga kelak dapat syafaat
Selamat dunia akhirat
Cemburu itu tanda cinta
Tanda suka kepadanya
Tanda hati terpaut pada sosoknya
Tanda jiwa terpikat oleh pesonanya
Tanda asmara bergema di dalam dada
Tanda cinta bersemi di dalam sukma
Menawarkan diri bukan perbuatan hina, melainkan ciri wanita luar biasa yang memiliki selera tinggi. Terlebih bila lelaki yang dipilihnya adalah lelaki mulia yang tak diragukan lagi agama dan akhlaknya.
Dalam doa malamku kau menjelma denyut jantungku
Yang tak putus-putusnya bernyanyi bagi kehidupanku
Aku mencintaimu, itu sebabnya aku takkan pernah selesai mendoakan keselamatanmu - Dalam doaku
Sebelum diijab qabulkan
Syariat tetap membataskan
Pelajari ilmu rumah tangga
Agar kita lebih bersedia
Bagai sepasang sepatu
Berbeda bukan untuk bersengketa
Tapi bersama
Menuju gerbang bahagia
Saling bergandeng
Bertaut jemari
Menyatukan dua hati
Untuk saling mencintai
Ya Allah
Sesungguhnya Engkau mengetahui hati-hati ini
Berhimpun dalam cintaMu
Telah berjumpa dalam taat padaMu
Telah bersatu dalam dakwahMu
Telah berpadu dalam membela syariatMu
Teguhkanlah ya Allah ikatannya
Kekalkanlah cinta kasihnya
Tunjukilah jalan-jalannya
Penuhilah hati-hati tersebut dengan cahayaMu
yang tak pernah hilang
Lapangkanlah dada-dada kami
Dengan kelimpahan iman kepadaMu
Dan indahnya bertawakkan kepadaMu
Hidupkanlah hati ini dengan Makrifat kepadaMu (Doa Rabithah - Pengikat hati antara kau dan aku)
Terinspirasi dari buku "Kupilih Engkau Karena Allah" - Jauhar Al-Zanki (ProU Media)
Pilihlah pasangan yang setia pada Rabbnya, niscaya ia akan setia padamu. Kekasih yang tidak setia pada Rabbnya, niscaya ia akan mengkhianatimu..
Engkaulah PIlihanku..
Ingin kukatakan arti cinta padamu Kanda..
Agar kau mengerti arti sesungguhnya,
Tak akan terlena dan terbawa
Harumnya bunga asmara
Akan membuat dirimu sengsara
Mengakhiri masa lajang
Memangkas penantian panjang
Meraih bahagia dan prestasi gemilang
Hati riang
Hidup senang
Pikir lapang
Jiwa tenang
Saat hati terpaut pada seseorang, maka hadirkan sebuah tanya : karena apa aku memilihnya? apa karena kekayaannya? kedudukan, paras, atau agamanya? atau ada alasan lain?
Cinta Selalu punya alasan
Cinta karena harta awal kesengsaraan
Cinta karena keturunan bakal kehinaan
Cinta karena rupa bibit kecelakaan
Cinta karena agama modal keselamatan
Cintai kekasih karena keyakinan
Semoga tercurah ketenangan, Barakah dan kebahagiaan..
Kupilih Engkau karena Allah wahai cintaku, separuh agama peneguh keyakinanku. Mari melangkah bersama menuju bahtera bahagia, mencicipi nikmat surga yang disegerakan di dunia..
Tiada yang didambakan oleh dua orang yang saling jatuh cinta selain pernikahan - Sulaiman bin Dinar
Karena Cinta Harus Memilih
Ketakwaan dirimu itu yang merata jiwaku
Bisika nuraniku engkaulah pilihanku
Akan kupertahankan amanah suci ini..
Saat cinta harus memilih
Hadirkan Allah dalam hati
Agar Allah merahmati
Agar memperoleh ridha Ilahi
Agar cinta indah bersemi
Agar semerbak harum mewangi
Sepanjang hari
Hingga nanti
Dalam surga yang kekal abadi
Memilih kekasih karena keyakinan
Menenangkan kerisauan
Menghapus kegelisahan
Hidup lebih menentramkan
Hidup jadi lebih nyaman
Tambah kuat keimanan
Tercurah ketenangan
Tercipta kedamaian
Keharmonisan
Kebahagiaan
Agar kekasih pilihan sesuai impian
Berdoa mohon kemudahan
Ikhtiar penuh kesungguhan
Biarlah Allah yang memilihkan
Biarlah syariat yang jadi tuntunan
Untuk meraih kebahagiaan dan keridhaan
Agar pilihan tak mengecewakan
Berlindunglah kepada Allah dari cinta palsu
Melalaikan manusia hingga berpaling dariNya
Menipu daya dan melenakan
Kecantikan bukanlah ukuran
Ketampanan bukanlah jaminan
Kekayaan bukanlah tujuan
Ketakwaan adalah pedoman
Pilihlah pasangan karena keimanan
Niscaya lebih mengekalkan
Melanggengkan pernikahan
Menguatkan ikatan
Menjalin perasaan
Mengokohkan kebersamaan
Zikir di hati terukirlah pribadi
Kian kokoh menjaga diri
Kian terpatri di nurani
Kian hari tampil berseri
Menawan hati dengan budi pekerti tinggi
Panorama indah melukis jiwa insani
"Wanita salehah ialah yang taat kepada Allah, lagi memelihara diri (rahasia keluarga dan harta suaminya) ketika suaminya tidak ada, karena Allah telah memelihara (mereka) " QS AnNisa ayat 34
Elok nian dirimu
Indah parasnya
Juga mulia pribadinya
Fisik dan Jiwanya berpadu
Banyak orang merindumu
Karena sopan dan santunmu
Karena manisnya akhlakmu
Karena budi pekertimu
Itulah pesonamu
Kekasih yang kurindu
Yang cerdik dan salehah
Istri penuh barakah
Ia cermat bersahaja
Juga hidup sederhana
Ia tak banyak pinta
Tidak pula banyak laga
Banyak syukur kepadaNya
Pintu bahagia di dunia
Harmoni di akhirat sana
Pasangan yang taat pada syariat
Juga baik dan bersahabat
Buat hidup lebih semangat
Mengalir energi dahsyat
Badan jadi lebih sehat
Makin mantap juga kuat
Bermanfaat bagi masyarakat
Semoga kelak dapat syafaat
Selamat dunia akhirat
Cemburu itu tanda cinta
Tanda suka kepadanya
Tanda hati terpaut pada sosoknya
Tanda jiwa terpikat oleh pesonanya
Tanda asmara bergema di dalam dada
Tanda cinta bersemi di dalam sukma
Menawarkan diri bukan perbuatan hina, melainkan ciri wanita luar biasa yang memiliki selera tinggi. Terlebih bila lelaki yang dipilihnya adalah lelaki mulia yang tak diragukan lagi agama dan akhlaknya.
Dalam doa malamku kau menjelma denyut jantungku
Yang tak putus-putusnya bernyanyi bagi kehidupanku
Aku mencintaimu, itu sebabnya aku takkan pernah selesai mendoakan keselamatanmu - Dalam doaku
Sebelum diijab qabulkan
Syariat tetap membataskan
Pelajari ilmu rumah tangga
Agar kita lebih bersedia
Bagai sepasang sepatu
Berbeda bukan untuk bersengketa
Tapi bersama
Menuju gerbang bahagia
Saling bergandeng
Bertaut jemari
Menyatukan dua hati
Untuk saling mencintai
Ya Allah
Sesungguhnya Engkau mengetahui hati-hati ini
Berhimpun dalam cintaMu
Telah berjumpa dalam taat padaMu
Telah bersatu dalam dakwahMu
Telah berpadu dalam membela syariatMu
Teguhkanlah ya Allah ikatannya
Kekalkanlah cinta kasihnya
Tunjukilah jalan-jalannya
Penuhilah hati-hati tersebut dengan cahayaMu
yang tak pernah hilang
Lapangkanlah dada-dada kami
Dengan kelimpahan iman kepadaMu
Dan indahnya bertawakkan kepadaMu
Hidupkanlah hati ini dengan Makrifat kepadaMu (Doa Rabithah - Pengikat hati antara kau dan aku)
Terinspirasi dari buku "Kupilih Engkau Karena Allah" - Jauhar Al-Zanki (ProU Media)
Sabtu, 21 Maret 2015
Perjalanan Mengaji part 1
Bismillah,
Dear Reader, I just want to share my experience.. semoga ada hikmahnya,, (cuman mau cerita aja, karena sebenernya aku suka cerita, tapi suka gatau harus cerita ke siapa, jdnya lewat blog aja, terserah siapa aja yg mau baca dan mau tau cerita aku)
Awal mula.. (kita flashback dulu yaa) dari semenjak TK, aku udah dimasukin ke TPA (Taman Pendidikan Al-Quran) di mesjid sekolah TK sama orang tua, aku umur 3th udah mau sekolah katanya, jadi langsung dimasukin TK 0 kecil. kalo ga salah, paginya sekolah, sorenya ngaji di tempat yg sama, Waktu itu aku bandel banget, suka nyubitin anak orang,, well abisnya temen yg aku cubit itu lucuuuu banget, gemesin, gembil, pipinya tembem dan suka bawa bantal ke sekolah,, jadinya aku cubit,, hihi,, karena bandel juga kali yaa,, makanya dimasukin TPA biar ngaji, spy jadi anak yang baik,, hehe,, ya, seinget aku, setiap sore ngaji Quran sama agama Islam,, seru deh, barengan sama temen aku namanya Tika dan Fitri,
Pernah suatu hari aku gamau ngaji, waktu itu disuruh beli buku tentang bacaan2 solat, eeeeh buku yg dibeliin papah aku salah, beda sama yang lain, yaudah deh,, meskipun bukunya lebih bagus, tapi tetep aja malu karena beda,, sampe nangis2 gamau ngaji sampe bukunya harus sama kayak yg dipunya temen2 dulu baru mau ngaji, waduh aku bayanginnya kalo nanti punya anak bakal kayak aku waktu kecil gak ya? hehehe,, haduhhaduh,, semoga anak aku nanti lebih baik,, aamiin,,
Sejak lahir sampe TK, aku tinggal sama nenek di Kebon Pedes Bogor, sampai kelas 3 SD kalau gak salah, mulai pindah ke Bukit Cimanggu, Nah.. Alhamdulillahnya depan rumah aku di cimanggu itu musolah, terus ngajinya jadi pindah deh,, hehehe ke musolah itu,, seru juga (jadi inget masa kecil).. waktu ngajinya sama juga setiap abis ashar, gurunya ganti2, pernah diajar sama ibu guru yg bercadar, pernah juga sama guru yang dari tarbiyah, pernah juga sama pak ustadnya langsung,, Inget banget dulu disuruh ngafalin niat solat wajib, lima2nya,, waduh, aku aku gak hafal2,, pas giliran dites bareng2,, gurunya nanya, haifa kok diem aja? aku jawab, udah baca bu, di dalam hati,, wkwkwwwk,,, parah banget yak,, padahal mah gak hafal, pake bilang baca dalam hati segala (gengsi bin malu),, aduh, dasar haifa kecil yg lucu! kkkkkkk,, :p
singkat cerita, TK, SD alhamdulillah udah ngaji TPA, kkkkk, disuruh orang tua juga,, haduuuh jadi kangen masa kecil,, :3
Salah satu hikmahnya dari saya adalah,, saya bersyukur sejak kecil udah dijejelin ilmu agama, alhamdulillah,, dan saya sedih gitu liat anak2 jaman sekarang yg udah jarang bahkan ga ada lagi yg namanya TPA, ngaji bareng,, kadang saya mikir, gimana ya biar anak2 jaman sekarang juga bisa ngerasain serunya ngaji di masa kecil,, supaya mereka bisa cerita hal yg lebih seru dari pengalaman saya ini,, hehe
Btw, Mau liat gak foto aku waktu TK? haha,, rahasiah,, :P lucu banget so pasti,, hehe,,
ya,, perjalanan masih belum selesai, alhamdulillah masih berlanjut kok ngajinya sampe kuliah sekarang, dan semoga tetep istiqomah ngaji terus sampai akhir,, :)
tapi, udahan dulu yaa, udah malem,, ngantuk, to be continued Perjalanan Mengaji part 2 :) See u next post,, arigatou gozaimasu,,, udah mampir,,
Dear Reader, I just want to share my experience.. semoga ada hikmahnya,, (cuman mau cerita aja, karena sebenernya aku suka cerita, tapi suka gatau harus cerita ke siapa, jdnya lewat blog aja, terserah siapa aja yg mau baca dan mau tau cerita aku)
Awal mula.. (kita flashback dulu yaa) dari semenjak TK, aku udah dimasukin ke TPA (Taman Pendidikan Al-Quran) di mesjid sekolah TK sama orang tua, aku umur 3th udah mau sekolah katanya, jadi langsung dimasukin TK 0 kecil. kalo ga salah, paginya sekolah, sorenya ngaji di tempat yg sama, Waktu itu aku bandel banget, suka nyubitin anak orang,, well abisnya temen yg aku cubit itu lucuuuu banget, gemesin, gembil, pipinya tembem dan suka bawa bantal ke sekolah,, jadinya aku cubit,, hihi,, karena bandel juga kali yaa,, makanya dimasukin TPA biar ngaji, spy jadi anak yang baik,, hehe,, ya, seinget aku, setiap sore ngaji Quran sama agama Islam,, seru deh, barengan sama temen aku namanya Tika dan Fitri,
Pernah suatu hari aku gamau ngaji, waktu itu disuruh beli buku tentang bacaan2 solat, eeeeh buku yg dibeliin papah aku salah, beda sama yang lain, yaudah deh,, meskipun bukunya lebih bagus, tapi tetep aja malu karena beda,, sampe nangis2 gamau ngaji sampe bukunya harus sama kayak yg dipunya temen2 dulu baru mau ngaji, waduh aku bayanginnya kalo nanti punya anak bakal kayak aku waktu kecil gak ya? hehehe,, haduhhaduh,, semoga anak aku nanti lebih baik,, aamiin,,
Sejak lahir sampe TK, aku tinggal sama nenek di Kebon Pedes Bogor, sampai kelas 3 SD kalau gak salah, mulai pindah ke Bukit Cimanggu, Nah.. Alhamdulillahnya depan rumah aku di cimanggu itu musolah, terus ngajinya jadi pindah deh,, hehehe ke musolah itu,, seru juga (jadi inget masa kecil).. waktu ngajinya sama juga setiap abis ashar, gurunya ganti2, pernah diajar sama ibu guru yg bercadar, pernah juga sama guru yang dari tarbiyah, pernah juga sama pak ustadnya langsung,, Inget banget dulu disuruh ngafalin niat solat wajib, lima2nya,, waduh, aku aku gak hafal2,, pas giliran dites bareng2,, gurunya nanya, haifa kok diem aja? aku jawab, udah baca bu, di dalam hati,, wkwkwwwk,,, parah banget yak,, padahal mah gak hafal, pake bilang baca dalam hati segala (gengsi bin malu),, aduh, dasar haifa kecil yg lucu! kkkkkkk,, :p
singkat cerita, TK, SD alhamdulillah udah ngaji TPA, kkkkk, disuruh orang tua juga,, haduuuh jadi kangen masa kecil,, :3
Salah satu hikmahnya dari saya adalah,, saya bersyukur sejak kecil udah dijejelin ilmu agama, alhamdulillah,, dan saya sedih gitu liat anak2 jaman sekarang yg udah jarang bahkan ga ada lagi yg namanya TPA, ngaji bareng,, kadang saya mikir, gimana ya biar anak2 jaman sekarang juga bisa ngerasain serunya ngaji di masa kecil,, supaya mereka bisa cerita hal yg lebih seru dari pengalaman saya ini,, hehe
Btw, Mau liat gak foto aku waktu TK? haha,, rahasiah,, :P lucu banget so pasti,, hehe,,
ya,, perjalanan masih belum selesai, alhamdulillah masih berlanjut kok ngajinya sampe kuliah sekarang, dan semoga tetep istiqomah ngaji terus sampai akhir,, :)
tapi, udahan dulu yaa, udah malem,, ngantuk, to be continued Perjalanan Mengaji part 2 :) See u next post,, arigatou gozaimasu,,, udah mampir,,
Jumat, 20 Maret 2015
Bismillah..
Bismilllah..
“Setiap perkara (kehidupan) yang tidak dimulai dengan BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM, maka dia akan terputus. Artinya adalah kurang barakahnya" HR. Ibnu HIbban
Dear Reader,,
Semua kebenaran datangnya dari Allah, sedangkan kesalahan itu datangnya dari saya sendiri,,
Kalau ada yg baik dari postingan saya di blog ini, alhamdulillah, ambil aja yg baik2nya yaa karena yg baik itu dari Allah, kalau ada yg salah atau kurang tepat, silakan tinggalkan, karena kebanyakan yg ada di blog ini adalah opini, pemikiran dan perasaan curhatan saya,, yang tentu saja akan sangat relatif untuk semua orang serta tergantung dari berdasarkan ilmu serta pengalaman yg saya miliki, tapi sejujurnya saya hanya berharap apapun yg saya tulis disini kelak bisa jadi tabungan kebaikan saya buat bekal hidup selanjutnya,, dan saya memohon perlindungan untuk dijauhkan dari hal2 buruk,,
Dear reader, buat reader sekalian terimakasih ya udah jadi pembaca blog saya,, semoga bermanfaat terus,, :) aamiin,, jos!! :D
And So, stay cool and wait my next post,, hehe
“Setiap perkara (kehidupan) yang tidak dimulai dengan BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM, maka dia akan terputus. Artinya adalah kurang barakahnya" HR. Ibnu HIbban
Dear Reader,,
Semua kebenaran datangnya dari Allah, sedangkan kesalahan itu datangnya dari saya sendiri,,
Kalau ada yg baik dari postingan saya di blog ini, alhamdulillah, ambil aja yg baik2nya yaa karena yg baik itu dari Allah, kalau ada yg salah atau kurang tepat, silakan tinggalkan, karena kebanyakan yg ada di blog ini adalah opini, pemikiran dan perasaan curhatan saya,, yang tentu saja akan sangat relatif untuk semua orang serta tergantung dari berdasarkan ilmu serta pengalaman yg saya miliki, tapi sejujurnya saya hanya berharap apapun yg saya tulis disini kelak bisa jadi tabungan kebaikan saya buat bekal hidup selanjutnya,, dan saya memohon perlindungan untuk dijauhkan dari hal2 buruk,,
Dear reader, buat reader sekalian terimakasih ya udah jadi pembaca blog saya,, semoga bermanfaat terus,, :) aamiin,, jos!! :D
And So, stay cool and wait my next post,, hehe
Kamis, 19 Maret 2015
Merencanakan Hidup, pengusaha/menteri/artis/ibu negara? hehe
Bismillah..
"Saya gak pernah merencanakan untuk jadi seorang walikota, semuanya mengalir saja" - kata Ibu Risma, dalam sebuah talkshow yg saya tonton di TV..
Bukan hanya beliau, masih banyak yg lainnya orang2 hebat dan sukses ketika ditanya dia bilang "saya gak pernah punya rencana jadi seperti ini, semuanya mengalir saja seperti air"
Di Situ kadang saya mikir, Allah baik banget, orang gak minta jadi walikota, eh dikasih amanah jadi walikota.. Tapi gini sih, Amanah kekuasaan itu emang ga akan dikasih sama orang yang gak mampu melakukan, dan kita emang ga boleh meminta kekuasaan juga..
Di situ kadang saya mikir lagi, berarti kalo saya bercita2 jadi menteri/ibu negara ga boleh ya? apa sama artinya dengan meminta kekuasaan? oh bentar dulu,, niatnya mau ngapain dulu?
Kalo saya kadang2 mikir lagi,, (kok mikirnya kadang2 mulu, hahaha, biarin yang penting dalam hidup ini gw mikir)
Ya Allah jumlah orang di dunia ini udah makin banyak, miliaran, jumlah sarjana juga udah banyak, alumni ITB banyak, alumni anak Biologi banyak, apalagi almuni ITB yg cumlaude2 (akumah apa ya Allah IPnya T_T), terus diantara sekian banyak itu,, apa bedanya aku sama yang lain?? gimana caranya aku jd yg terbaik diantara mereka? Hadist bilang yang terbaik diantara kamu adalah yg paling takwa dan yang paling banyak bermanfaat buat orang lain,,
Paling bermanfaat buat orang lain? oh dari situ saya langsung kepikirian jadi menteri/ibu negara yg bertakwa,, :D meskipun saya sangat yakin bahwa semua profesi sangat berpeluang untuk memberi banyak manfaat, tapi entah, itulah yg kepikiran dan jadi artis dan businesswoman juga, (banyak banget fa, sebenernya lu mau jadi apa? gw juga masih bingung) hahaha,, aneh ya,, tapi itulah,, dan orang bilang, apa yang pernah terlintas dalam benak, hal itu akan mungkin bisa kita lakukan,, hehehe #aamiin
Cuman saya juga tau, tugas untuk jadi seorang pemimpin itu gak mudah, dan berat tanggung jawabnya,, nee arasso! ya aku mengerti! dari situ saya mikir lagi,, oh supaya bisa jadi pemimpin yg baik harus ngerti ilmunya yaa, berarti saya harus belajar ini ini ini ini, harus lakuin ini ini ini , harus punya track record apa aja dan program kerja apa aja,, wedeeeeh,, fiuh #ngelapdahi
Tapi masalahnya apa orang2 itu percaya sama kita atau nggak,,, nah itu yang menurut saya harus dibangun dari sekarang, dan pastinya butuh waktu dan energi yang gak sedikit.. dalam membangun TRUST!
Tapi akumah berdoa aja ya Allah kalau emang ada jalannya buat aku untuk kesana dan jadi,, please keep guiding for me,, karena saya juga takut jadi orang yang ga amanah dan malah posisi itu membuat saya dapet siksa #naudzubillah T_T justru yg saya harapkan adalah dengan posisi itu saya bisa makin dekat sama surga #aamiin,,
Tapi buat saya, meskipun ibu walkot ga pernah merencakan untuk jd walkot, begitu juga dgn yg lain yg ga pernah kepikiran untuk jadi orang yg seperti saat dia saat ini, tetep perlu buat kita untuk merencanakan hidup.. bukan hanya soal itu tapi juga menyiapkan diri.. ini yg sulit, dan yang lebih sulit lagi adalah memutuskan untuk jadi apa? sama sulitnya saat memilih seseorang, kita mau menikah dengan siapa? (loh) karena sisa hidup kita bakal dihabiskan bersamanya,, #cieee,, maksudnya bersama pilihan hidup kita juga selain pasangan hidup,,
Tapi kalo boleh curhat, saat ini saya masih galau bin bimbang bambang,, ada beberapa profesi yg saya pengenin, tapi semoga ini fase hidup yang masih wajar di usia 20an,, hehe,,
saya pengen jadi pengusaha, pengen S2, pengen nikah juga, pengen jadi penulis, pengen jadi artis, pengen jadi menteri, jadi ibu negara, haha,, (tapi kyknya yg terakhir ini agak sulit, masalahnya saya harus nikah sama calon presiden, dan saya gatau siapa nanti yg akan jd presiden, jadi gimana kalau di blacklist aja? hoho, atau cara kedua yaitu mempresidenkan suami saya nanti, hihi, ya bisa aja kalau dia mau dan mampu,, tappi biar aman coret aja deh yaa, ibu rumah tangga aja yg pasti2 mah,, :)
Tapi ya selalu lakukan yg terbaik aja, manfaatin semua kesempatan yg ada, anggap aja itu jalan dari Allah buat kita, dan kembali lagi mau kita manfaatin kesempatan itu atau nggak, mudah2an selalu dikasih petunjuk aja deh yaa yg terbaik buat ke depannya,, aamiin,,
"Saya gak pernah merencanakan untuk jadi seorang walikota, semuanya mengalir saja" - kata Ibu Risma, dalam sebuah talkshow yg saya tonton di TV..
Bukan hanya beliau, masih banyak yg lainnya orang2 hebat dan sukses ketika ditanya dia bilang "saya gak pernah punya rencana jadi seperti ini, semuanya mengalir saja seperti air"
Di Situ kadang saya mikir, Allah baik banget, orang gak minta jadi walikota, eh dikasih amanah jadi walikota.. Tapi gini sih, Amanah kekuasaan itu emang ga akan dikasih sama orang yang gak mampu melakukan, dan kita emang ga boleh meminta kekuasaan juga..
Di situ kadang saya mikir lagi, berarti kalo saya bercita2 jadi menteri/ibu negara ga boleh ya? apa sama artinya dengan meminta kekuasaan? oh bentar dulu,, niatnya mau ngapain dulu?
Kalo saya kadang2 mikir lagi,, (kok mikirnya kadang2 mulu, hahaha, biarin yang penting dalam hidup ini gw mikir)
Ya Allah jumlah orang di dunia ini udah makin banyak, miliaran, jumlah sarjana juga udah banyak, alumni ITB banyak, alumni anak Biologi banyak, apalagi almuni ITB yg cumlaude2 (akumah apa ya Allah IPnya T_T), terus diantara sekian banyak itu,, apa bedanya aku sama yang lain?? gimana caranya aku jd yg terbaik diantara mereka? Hadist bilang yang terbaik diantara kamu adalah yg paling takwa dan yang paling banyak bermanfaat buat orang lain,,
Paling bermanfaat buat orang lain? oh dari situ saya langsung kepikirian jadi menteri/ibu negara yg bertakwa,, :D meskipun saya sangat yakin bahwa semua profesi sangat berpeluang untuk memberi banyak manfaat, tapi entah, itulah yg kepikiran dan jadi artis dan businesswoman juga, (banyak banget fa, sebenernya lu mau jadi apa? gw juga masih bingung) hahaha,, aneh ya,, tapi itulah,, dan orang bilang, apa yang pernah terlintas dalam benak, hal itu akan mungkin bisa kita lakukan,, hehehe #aamiin
Cuman saya juga tau, tugas untuk jadi seorang pemimpin itu gak mudah, dan berat tanggung jawabnya,, nee arasso! ya aku mengerti! dari situ saya mikir lagi,, oh supaya bisa jadi pemimpin yg baik harus ngerti ilmunya yaa, berarti saya harus belajar ini ini ini ini, harus lakuin ini ini ini , harus punya track record apa aja dan program kerja apa aja,, wedeeeeh,, fiuh #ngelapdahi
Tapi masalahnya apa orang2 itu percaya sama kita atau nggak,,, nah itu yang menurut saya harus dibangun dari sekarang, dan pastinya butuh waktu dan energi yang gak sedikit.. dalam membangun TRUST!
Tapi akumah berdoa aja ya Allah kalau emang ada jalannya buat aku untuk kesana dan jadi,, please keep guiding for me,, karena saya juga takut jadi orang yang ga amanah dan malah posisi itu membuat saya dapet siksa #naudzubillah T_T justru yg saya harapkan adalah dengan posisi itu saya bisa makin dekat sama surga #aamiin,,
Tapi buat saya, meskipun ibu walkot ga pernah merencakan untuk jd walkot, begitu juga dgn yg lain yg ga pernah kepikiran untuk jadi orang yg seperti saat dia saat ini, tetep perlu buat kita untuk merencanakan hidup.. bukan hanya soal itu tapi juga menyiapkan diri.. ini yg sulit, dan yang lebih sulit lagi adalah memutuskan untuk jadi apa? sama sulitnya saat memilih seseorang, kita mau menikah dengan siapa? (loh) karena sisa hidup kita bakal dihabiskan bersamanya,, #cieee,, maksudnya bersama pilihan hidup kita juga selain pasangan hidup,,
Tapi kalo boleh curhat, saat ini saya masih galau bin bimbang bambang,, ada beberapa profesi yg saya pengenin, tapi semoga ini fase hidup yang masih wajar di usia 20an,, hehe,,
saya pengen jadi pengusaha, pengen S2, pengen nikah juga, pengen jadi penulis, pengen jadi artis, pengen jadi menteri, jadi ibu negara, haha,, (tapi kyknya yg terakhir ini agak sulit, masalahnya saya harus nikah sama calon presiden, dan saya gatau siapa nanti yg akan jd presiden, jadi gimana kalau di blacklist aja? hoho, atau cara kedua yaitu mempresidenkan suami saya nanti, hihi, ya bisa aja kalau dia mau dan mampu,, tappi biar aman coret aja deh yaa, ibu rumah tangga aja yg pasti2 mah,, :)
Tapi ya selalu lakukan yg terbaik aja, manfaatin semua kesempatan yg ada, anggap aja itu jalan dari Allah buat kita, dan kembali lagi mau kita manfaatin kesempatan itu atau nggak, mudah2an selalu dikasih petunjuk aja deh yaa yg terbaik buat ke depannya,, aamiin,,
Minggu, 08 Maret 2015
Terimakasih ya Allah, Engkau Maha Baik..
Pemilik hati ini hanya Engkau,
itu sebabnya aku tak bisa menyimpan rasa yg tak Engkau suka,
cirinya hanya tak tenang dan selalu gelisah,
aku hanya ingin ia kembali seperti semula,
berada dalam kebaikan dan keridhoanMu hingga ia tenang dan ikhlas menjalani semuanya,,
Aku hidup hanya untukMu,
hanya ingin beribadah kepadaMu,
meski banyak hal yang selalu membuatku malu di hadapanMu,
maafkan aku ya Rabb..
Terimakasih ya Allah, Engkau Maha Baik,,
meski studiku belum berakhir, Engkau uji kesabaran dan keimananku dengan itu..
engkau juga uji aku dengan fitrah hati yang cenderung menyukai,
engkau uji aku dengan keadaan ekonomi..
tapi..
mungkin inilah jalanku untuk terus menuntut ilmu dan bersyukur..
meski fitrah hati menyukai, tapi inilah caraMu untuk memberikan seorang pemuda pilihanMu di kemudian hari,
dan mungkin inilah caraMu mencintaiku,,
Aku hanya berharap, cukuplah Engkau mencintai aku, hambamu yang lemah dan rapuh ini,,
dan cukuplah aku mencintai orang-orang yang aku cintai karenaMu, sebagai bukti bahwa hanya Engkau cinta tertinggi yang ada di hati..
Terimakasih ya Allah, Engkau Maha Baik,, Mohon bimbing aku,,
dari hambamu, yang selalu ingin Engkau cintai,, :''
itu sebabnya aku tak bisa menyimpan rasa yg tak Engkau suka,
cirinya hanya tak tenang dan selalu gelisah,
aku hanya ingin ia kembali seperti semula,
berada dalam kebaikan dan keridhoanMu hingga ia tenang dan ikhlas menjalani semuanya,,
Aku hidup hanya untukMu,
hanya ingin beribadah kepadaMu,
meski banyak hal yang selalu membuatku malu di hadapanMu,
maafkan aku ya Rabb..
Terimakasih ya Allah, Engkau Maha Baik,,
meski studiku belum berakhir, Engkau uji kesabaran dan keimananku dengan itu..
engkau juga uji aku dengan fitrah hati yang cenderung menyukai,
engkau uji aku dengan keadaan ekonomi..
tapi..
mungkin inilah jalanku untuk terus menuntut ilmu dan bersyukur..
meski fitrah hati menyukai, tapi inilah caraMu untuk memberikan seorang pemuda pilihanMu di kemudian hari,
dan mungkin inilah caraMu mencintaiku,,
Aku hanya berharap, cukuplah Engkau mencintai aku, hambamu yang lemah dan rapuh ini,,
dan cukuplah aku mencintai orang-orang yang aku cintai karenaMu, sebagai bukti bahwa hanya Engkau cinta tertinggi yang ada di hati..
Terimakasih ya Allah, Engkau Maha Baik,, Mohon bimbing aku,,
dari hambamu, yang selalu ingin Engkau cintai,, :''
Langganan:
Postingan (Atom)
Hikmah Tak Ada Air
Bismillah Hari ini mulai sore tadi pompa air di rumah ga nyala. Jadinya gak bisa mandi sampai jam 10 baru nyala lagi. Gak betah banget, ge...
-
Teman-teman aku mau cerita sedikit tentang mentoring,, jujur aja ni ya, aku sering banget males berangkat atau dateng mentoring, apalagi ...
-
Bismillah,, Berhubungan sama namanya, kupas tuntas kulit, Insya Allah saya mau sedikit share tentang luarnya SITH BIOLOGI ITB nih, kenapa ...
-
Bismillah, mudah2an saya bisa ngshare sesuatu yang bermanfaat nih ya, bukan hanya sekedar menaikkan statistik blog aja, tapi apa yang dituli...